Last Updated on Oktober 20, 2022 by Ali Usman
Mataram (18/10/2022). Sekreatris Pengadilan Tinggi NTB , Bapak Meiradinata, S.Ag.,M.H didampingi Kabag Perencanaan dan kepegawaian dan Kasubag Rencana program dan anggaran mengikuti kegiatan persiapan dan pendampingan penyusunan RKA/KL Alokasi Anggaran tahun 2023 yang diadakan secara online melalui zoom pada hari Selasa, 18 Oktober 2023.
Kegiatan ini diselenggarakan oleh Biro Perencanaan dan Organisasi BUA Mahkamah Agung RI sebagai tindak lanjut atas Surat Menteri Keuangan RI Nomor S-821/MK.02/2022 tanggal 4 Oktober 2022 perihal penyampaian alokasi anggaran kementrian/lembagatahun anggaran 2023.
@rbkunwas
@humasmahkamahagung
@ditjenbadilum
#MahkamahAgungRI
#Dirjenbadilum
#Pengadilantinggi_ntb
#PTNTB_AMANAH
#BerAkhlak
#BanggaMelayaniBangsa