EXPOSE HASIL PEMERIKSAAN OLEH BAWAS MARI PADA PENGADILAN TINGGI NTB

Last Updated on April 24, 2025 by Ali Usman

Mataram(24/4/2025) Tim Pemeriksa dari Badan Pengawasan Mahkamah Agung RI / Bawas Mari melakukan Pengawasn Reguler ke Pengadilan Tinggi NTB mulai Selasa, 22 April 2025 sampai dengan 24 April 2025. Tim yang diketuai oleh Bapak Muh. Djauhar Setyadi selaku Inspektur Wilayah I melakukan pemeriksaan terhadap Manajemen Peradilan, Pelayanan Publik, Administrasi Perkara dan Administrasi Umum pada Pengadilan Tinggi NTB.


Pada Kamis, 24 April 2025, Tim Pemeriksa Bawas melakukan Expose Hasil Temuan Pemeriksaan yang disampaikan langsung oleh Ketua Tim kepada Ketua Pengadilan Tinggi NTB beserta jajarannya di ruang Command Center . Dari hasil temuan tersebut Bawas memberi waktu 60 hari untuk menindaklanjuti temuan tersebut dan diinput pada Aplikasi Wastitama.
Kemudian dilanjutkan Pembinaan oleh Bapak Muh. Djauhar Setyadi selaku Inspektur Wilayah I yang menyampaikan tentang Kode Etik dan Pedoman Perilaku bagi Hakim dan Aparatur Peradilan.

#MahkamahAgungRI
#Dirjenbadilum
#Pengadilantinggi_ntb
#PTNTB_AMANAH
#BerAkhlak
#BanggaMelayaniBangsa

 

Website ramah disabilitas