PELAKSANAAN UJIAN DINAS ELEKTRONIK (e-XAM) PADA MAHKAMAH AGUNG RI TAHUN 2020 PERIODE KEDUA

 

PELAKSANAAN UJIAN DINAS ELEKTRONIK (e-XAM) PADA MAHKAMAH AGUNG RI TAHUN 2020 PERIODE KEDUA

Jakarta-Humas. Berdasarkan surat Kepala Biro Kepegawaian Badan Urusan Administrasi Mahkamah Agung RI, Nomor: 96/Bua.2/Kp.04.1/9/2020, tanggal 17 September 2020, Perihal Pelaksanaan Ujian Dinas Elektronk (e-Xam) Pada Mahkamah Agung RI Tahun 2020 Periode Kedua.
Yang ditujukan kepada Yth; 1. Para Sekretaris pada Eselon I  di lingkungan Mahkamah Agung RI;  2. Para Kepala Biro di lingkungan Badan Urusan Administrasi Mahkamah Agung RI;  3. Para Ketua/Kepala Pengadilan Tingkat Banding pada 4 (empat) Lingkungan Peradilan. 4. Para Ketua/Kepala Pengadilan Tingkat Pertama pada 4 (empat) Lingkungan Peradilan di Tempat.

Untuk lebih jelas, berikut surat dan lampirannya: (enk/rs).

 

Dokumen


PENGUMUMAN PERPANJANGAN PENDAFTARAN SELEKSI TERBUKA PENGISIAN JABATAN PIMPINAN TINGGI MADYA PADA MAHKAMAH AGUNG RI TAHUN 2020

 

PENGUMUMAN PERPANJANGAN PENDAFTARAN SELEKSI TERBUKA PENGISIAN JABATAN PIMPINAN TINGGI MADYA PADA MAHKAMAH AGUNG RI TAHUN 2020

Jakarta-Humas.  Berdasarkan Pengumuman dari Panitia Seleksi Jabatan Pimpinan Tinggi Mahkamah Agung RI Tahun 2020 tentang Perpanjangan Pendaftaran Seleksi Terbuka  Pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Madya Pada Mahkamah Agung RI Tahun 2020, Nomor 15/Pansel/Japati/9/2020, tanggal 18 September 2020.
Untuk lebih jelas, berikut Pengumumannya: (enk/rs).

 

Dokumen


PENGUMUMAN HASIL SELEKSI HAKIM TINGGI PEMILAH PERKARA PADA MAHKAMAH AGUNG REPUBLIK INDONESIA TAHUN 2020

 

PENGUMUMAN HASIL SELEKSI HAKIM TINGGI PEMILAH PERKARA PADA MAHKAMAH AGUNG REPUBLIK INDONESIA TAHUN 2020

Jakarta-Humas. Berdasarkan hasil seleksi Profile Assesment, Tes Kemampuan Penggunaan Teknologi Informasi, Tes Tertulis dan Wawancara yang telah dilaksanakan oleh Para Peserta Seleksi Hakim Tinggi Pemilah Perkara pada Mahkamah Agung Republik Indonesia pada tanggal 25 Juli 2020, tanggal 28 Juli 2020, tanggal 29 Juli 2020 dan tanggal 7 September 2020, Panitia Seleksi Pemilah Perkara pada Mahkamah Agung Republik Indonesia mengumumkan Para Peserta Seleksi yang dinyatakan lulus.

Berikut nama-nama Para Peserta Seleksi yang dinyatakan lulus: (enk/rs).

 

Dokumen


UNDANGAN KEGIATAN SOSIALISASI PELAKSANAAN PEMBAYARAN TUNJANGAN KINERJA PEGAWAI

 

UNDANGAN KEGIATAN SOSIALISASI PELAKSANAAN PEMBAYARAN TUNJANGAN KINERJA PEGAWAI

Jakarta-Humas. Sehubungan dengan telah terbitnya Peraturan Mahkamah Agung Nomor 3 Tahun 2020 tentang Pelaksanaan Pemberian Tunjangan Kinerja Pegawai di Lingkungan Mahkmah Agung dan Badan Peradilan yang Berada di Bawahnya, serta Surat Edaran Plt. Sekretaris Mahkamah Agung Nomor 9 Tahun 2020 tentang Petunjuk Pelaksanaan Pembayaran Tunjangan Kinerja Pegawai di Lingkungan Mahkamah Agung dan Badan Peradilan di Bawahnya, dengan ini mengundang Bapak/Ibu/Sdr/i untuk mengikuti kegiatan Sosialisasi Pelaksanaan Pembayaran Tunjangan Kinerja Pegawai di Lingkungan Mahkamah Agung dan Badan Perdilan di Bawahnya.

Untuk lebih jelas, berikut surat dan lampirannya: (enk/rs).

Dokumen


SURAT EDARAN SEKRETARIS MAHKAMAH AGUNG NOMOR 9 TAHUN 2020 TENTANG PEUNJUK PELAKSANAAN PEMBAYARAN TUNJANGAN KINERJA PEGAWAI DI LINGKUNGAN MAHKAMAH AGUNG DAN BADAN PERADILAN YANG BERADA DI BAWAHNYA

 

SURAT EDARAN SEKRETARIS MAHKAMAH AGUNG NOMOR 9 TAHUN 2020 TENTANG PEUNJUK PELAKSANAAN PEMBAYARAN TUNJANGAN KINERJA PEGAWAI DI LINGKUNGAN MAHKAMAH AGUNG DAN BADAN PERADILAN YANG BERADA DI BAWAHNYA

Jakarta-Humas : Rabu 16 September 2020. Berdasarkan Surat Edaran Sekretaris Mahkamah Agung RI Nomor 9 Tahun 2020 Tanggal 16 September 2020. Tentang Petunjuk Pelaksanaan Pembayaran Tunjangan Kinerja Pegawai di Lingkungan Mahkamah Agung RI dan Badan Peradilan yang Berada di Bawahnya.

Yang di Tujukan Kepada Yth. 1. Panitera Mahkamah Agung RI. 2. Para Direktur Jenderal Badan Peradilan di Lingkungan Mahkamah Agung RI. 3. Para Kepala Badan di Lingkungan Mahkamah Agung RI. 4. Ketua/Kepala Pengadilan Tingkat Banding. 5. Ketua/Kepala Pengadilan Tingkat Pertama pada Empat Lingkungan Peradilan Seluruh Indonesia.

Untuk Lebih Jelasnya Sebagai Berikut, Surat Edaran dan Contoh Format PKP. (ds/rs/ah).

Dokumen


PENGUMUMAN TENTANG SELEKSI TERBUKA PENGISIAN JABATAN PIMPINAN TINGGI (JPT) MADYA PADA MAHKAMAH AGUNG RI TAHUN 2020

 

PENGUMUMAN TENTANG SELEKSI TERBUKA PENGISIAN JABATAN PIMPINAN TINGGI (JPT) MADYA PADA MAHKAMAH AGUNG RI TAHUN 2020

Jakarta-Humas : Jum’at 11 September 2020. Berdasarkan Pengumuman dari Wakil Ketua Mahkamah Agung RI Bidang Non Yudisial Selaku Ketua Panitia Seleksi Tentang Seleksi Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Madya pada Mahkamah Agung RI Tahun 2020. Nomor : 14/Pansel/Japati/9/2020. Tanggal 10 September 2020.

Dalam rangka pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Madya pada Mahkamah Agung RI tahun 2020, sesuai dengan Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara, Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2017 tentang Manajemen Pegawai Negeri Sipil sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2020, Intruksi Presiden Nomor 3 Tahun 2015 tentang Percepatan Pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi pada Kementerian/ Lembaga, Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 13 Tahun 2014 tentang Tata Cara Pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Secara Terbuka di Lingkungan Instansi Pemerintah, dan Surat Edaran Menteri PAN dan RB Nomor 52 Tahun 2020 tentang Pelaksanaan Pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Secara Terbuka dan Kompetitif di Lingkungan Instansi Pemerintah dalam Kondisi Kedaruratan Kesehatan Masyarakat Corona Virus Disiase 2019 (Covid – 19) dengan ini kami mengundang Pegawai Negeri Sipil yang telah memenuhi syarat untuk mendaftarkan diri melalui seleksi terbuka dengan ketentuan sebagai berikut :

Untuk Lebih Jelasnya Berikut Lampiran Pengumuman Seleksi Terbuka Pengisisn Jabatan Pimpinan Tinggi Madya  pada Mahkamah Agung RI Tahun 2010. 1. Surat Pengumuman dan Lampirannya. 2. Formulir Daftar Riwayat Hidup. (ds/rs/ah).

Dokumen


PERESMIAN GEDUNG KANTOR PENGADILAN

 

PERESMIAN GEDUNG KANTOR PENGADILAN

Jakarta-Humas. Berdasarkan surat Kepala Biro Perlengkapan Badan Urusan Administrasi Mahkamah Agung RI Nomor: 417/BUA.4/PL.01/09/2020, tanggal 10 September 2020.

Yang ditujukan kepada Yth: Para Sekretaris Pengadilan Tingkat Banding pada Empat Lingkungan Peradilan di Bawah Mahkamah Agung RI di Tempat.

Sehubungan dengan rencana Peresmian Gedung Kantor Pengadilan pada Empat Lingkungan Peradilan oleh Ketua Mahkamah Agung, yang akan dilaksanakan pada bulan Oktober 2020 yang akan datang, diminta untuk melakukan langkah-langkah sebagai berikut.

Untuk lebih jelas, berikut suratnya: (enk/rs).

Dokumen


PENERAPAN PENGENDALIAN INTERN ATAS PELAPORAN KEUANGAN

 

PENERAPAN PENGENDALIAN INTERN ATAS PELAPORAN KEUANGAN

Jakarta-Humas. Berdasarkan surat Kepala Biro Perlengkapan Badan Urusan Administrasi Mahkamah Agung RI  selaku Ketua Tim Penilai PIPK Nomor: 415/BUA.4/PL.07/09/2020, tanggal 8 September 2020.

Yang ditujukan kepada Yth: 1. Sekretaris Kepaniteraan Mahkamah Agung RI; 2. Para Sekretaris Direktorat Jenderal di Lingkungan Mahkamah Agung RI; 3. Para Sekretaris Badan di Lingkungan Mahkamah Agung RI; 4. Kepala Biro Umum Badan Urusan Administrasi Mahkamah Agung RI; 5. Sekretaris Pengadilan Agama Batam selaku Koordinator Wilayah Kepulauan Riau di Tempat.

Bahwa dalam rangka pelaksanaan pengendalian intern yang efektif dan bisa memberikan keyakinan memadai atas Pelaporan Keuangan maka tahun 2020 ini  seluruh satuan kerja di Mahkamah Agung RI wajib melaksanakan Penerapan Pengendalian Intern atas Pelaporan Keuangan (PIPK) di satuan kerjanya masing-masing sesuai ketentuan.

Untuk lebih jelas, berikut suratnya: (enk/rs).

 

Dokumen


KEGIATAN ASISTENSI PELAKSANAAN PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN MAHKAMAH AGUNG BERBASIS AKRUAL TAHUN 2020 PADA SATUAN KERJA DI LINGKUNGAN MAHKAMAH AGUNG

 

KEGIATAN ASISTENSI PELAKSANAAN PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN MAHKAMAH AGUNG BERBASIS AKRUAL TAHUN 2020 PADA SATUAN KERJA DI LINGKUNGAN MAHKAMAH AGUNG

Jakarta-Humas, Sehubungan dengan aktifitas kegiatan Asistensi Penyusunan Laporan Keuangan Mahkamah Agung terhadap pencapaian Opini Wajar Tanpa Pengecualian selama 8 kali berturut turut , bersama ini kami sampaikan kepada saudara bahwa Biro Keuangan dan Biro Perlengkapan akan mengadakan Kegiatan Asistensi Penyusunan Laporan Keuangan Mahkamah Agung dalam rangka mempertahankan Opini Wajar TAnpa Pengecualian (Unqualified Opinion). Maka dengan ini kami sampaikan suratnya sebagai berikut :

 

Dokumen


S. E. SEKMA. NO. 8 THN 2020 TENTANG JUKLAK SEMA NO 9 THN 2020 TENTANG PERUBAHAN ATAS SEMA NO. 8 THN 2020 TENTANG PENGATURAN JAMA KERJA DALAM TATANAN NORMAL BARU DI MA DAN BADAN PERADILAN DI BAWAHNYA UNTUK WILAYAH JABOTABEK DAN WILAYAH DENGAN ZONA MERAH

 

S. E. SEKMA. NO. 8 THN 2020 TENTANG JUKLAK SEMA NO 9 THN 2020 TENTANG PERUBAHAN ATAS SEMA NO. 8 THN 2020 TENTANG PENGATURAN JAMA KERJA DALAM TATANAN NORMAL BARU DI MA DAN BADAN PERADILAN DI BAWAHNYA UNTUK WILAYAH JABOTABEK DAN WILAYAH DENGAN ZONA MERAH

Jakarta-Humas, Senin, 7 September 2020. Berdasarkan Surat Edaran Sekretaris Mahkamah Agung RI Nomor : 8 Tahun 2020. Tanggal 7 September 2020. Tentang Petunjuk Pelaksanaan (JUKLAK) Surat Edaran Mahkamah Agung RI Nomor 9 Tahun 2020 Tentang Perubahan atas Surat Edaran Mahkamah Agung RI Nomor 8 Tahun 2020 Tentang Pengaturan Jam Kerja Dalam Tatanan Normal baru pada Mahkamah Agung RI dan Badan Peradilan yang berada di Bawahnya untuk Wilayah JABODETABEK dan Wilayah dengan Status Zona Merah Corona Virus Disease 2019 (COVID – 19).

Yang ditujukan Kepada 1. Yth. Panitera Mahkamah Agung RI. 2. Yth. Sekretaris Mahkamah Agung RI. 3. Yth. Para Pejabat Eselon I di Lingkungan Mahkamah Agung RI. 4. Yth. Ketua/ Kepala Pengadilan Tingkat Banding. 5. Yth. Ketua/ Kepala Pengadilan Tingkat Pertama di Seluruh Indonesia. (ds,rs/ah)

Untuk lebih jelasnya kami sampaikan Suratnya, sebagai berikut :

 

Dokumen


1 ... 16 17 18 19 20 ... 43
Website ramah disabilitas