Sehubungan dengan telah dilaksanakannya Pelatihan untuk Pelatih (Training of Trainers) Sistem Informasi Penelusuran Perkara (SIPP) v.3.1.1 di Balitbangdiklatkumdil Mahkamah Agung RI dan menindak lanjuti integrasi SIPP 4 (empat) Badan Peradilan Mahkamah Agung RI.
Berikut kami lampirkan suratnya.